assalamualaikum wr wb
osk tingkat kota akan dilaksanakan tanggal 10 dan 11 mei 2011. 10 mei untuk pelajaran matematika, fisika, kimia dan biologi. 11 mei untuk geologi, astronomi dan ekonomi. berbicara mengenai osk, gw juga ikut ngewakilin sekolah gw buat osk, yaitu bidang matematika. tahun ini bidang matematika menurut gw tingkat lolosnya adalah susah, itu dikarenakan yang akan lolos ke provinsi hanya 3 orang. asumsikan untuk posisi pertama dan kedua adalah adhika atau nendra, maka tersisa 1 kursi lagi(yang mungkin) bisa gw dapet. saingan terberat datang dari pribadi yaitu rizki, namanya ga pernah gw denger tetapi ketika lomba logika kemarin dia adalah pasangnannya nendra dan mereka berdua lolos ke babak semifinal. hal yang paling gw harapkan adalah nendra pindah ke bidang komputer. hal ini masih lebih baik daripada tahun lalu, anak2 yang ikut osk bidang kimia tahun lalu harus berhenti berharap. sebab pada osk 2010 kursi pertama dan kedua sudah ABSOLUT dimilki oleh ka lukman dan ka rahganda, mereka berdua pada osn 2009 mendapat perunggu. lalu pada osn 2010 ka lukman mendapat emas dan ka rahganda mendapat perak. maka kursi yang tersisa untuk kimia tinggal satu. itu adalah hal yang sangat miris bagi anak2 yang ikut osk kimia. berbicara tentang osk, untuk matematika adalah persaingan baju merah, untuk tahun lalu posisi ke 1 dari smansa(dhika), ke 2 dan ke 3 dari pribadi (habibi dan andres). lalu pada tahun 2009, osk matematika juga diisi baju merah, 1 dan smansa(kemal dan satrio), ke 2 dari pribadi yaitu habibi. kak habibi sendiri tahun 2009 memenangkan perak pada osn matematika.tetapi kenapa ketika osk kalah dengan kak kemal dan dika? menurut pendapat gw persaingan osk lebih ketat daripada osn maupun osp. sistem osn adalah 5 emas, 10 perak dan 15 perunggu. maka ada 30 orang yang mendapatkan medali dimana terdapat kurang lebih 100 orang yang ikut osn, presentasenya kira2 30%. sedangkan pada osp, yang lolos ke nasional adalah 100 orang yang nilainya terbaik seindonesia sehingga setiap provinsi mengirim wakil dengan jumlah yang berbeda-beda(2-10 orang)
sedangkan pada osk, yang lolos murni 3 orang padahal pesertanya adalah 3 dikali jumlah seluruh sma di kota tersebut. coba bayangkan presentase menangya.gw berharap osk 2011 hasilnya sama persis seperti tahun 2009. dimana bidang matematikanya terdapat 2 anak smansa,lalu untuk osnnya gw berharap bisa seperti osn tahun 2008 dimana smansa dapet 5 medali, 4 perak dan 1 perunggu. btw untuk tahun 2011 udah kelihatan kalo ka assifa bakal dapet medali(bisa emas, perak atau perunggu). pas smp kelas 8 dia dapet emas biologi, kelas 9nya ikut olimpiade untuk smanya, pas kelas 10 kemaren dia udah sampai osn. nah kelas 11 ini insya Allah bisa bawa pulang emas. selain itu gw berharap tahun ini matematika dan fisika bisa bawa medali, karena 2 bidang inilah yang belum pernah dapet medali. semoga smansa bisa pergi ke bunaken bersama2 amin
wassalamualaikum wr wb
Graduate Engineering Program ABB 2019 - Proses Seleksi
Assalamualaikum wr wb Di postingan sebelumnya, gw berjanji buat nulis pengalaman rekrutmen graduate engineering program (GEP) ABB tapi ak...
-
assalamualaikum wr wb dulu pernah bikin targetan pas kelas 10 dan alhamdulillah beberapa targetan berhasil dan beberapa targetan gagal, ya...
-
Intro Job hunting period merupakan masayang paling berat yang gw alamin selama hidup gw. Dari TK hingga lulus kuliah, gw ngerasa selalu l...
-
Assalamualaikum wr wb Di postingan sebelumnya, gw berjanji buat nulis pengalaman rekrutmen graduate engineering program (GEP) ABB tapi ak...